Visi dan Misi
VISI
Terwujudnya pelajar yang cinta lingkungan menuju Profil Pelajar Pancasila
MISI
- Mengembangkan potensi peserta didik yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak mulia, mandiri, kreatif.
- Mengembangkan pembelajaran yang berpihak kepada murid.
- Meningkatkan kolaborasi seluruh warga sekolah.
- Menciptakan lingkungan sekolah yang nyaman dan bersih
- Mengembangkan kegiatan pembiasaan untuk mengembangkan karakter.
- Meningkatkan peran serta dan kerjasama dengan pihak lain untuk menciptakan sekolah ramah lingkungan.
TUJUAN
- Mengembangkan sikap regius kepada siswa.
- Mengembangkan budaya positif dan pendidikan karakter.
- Menciptakan karakter pelajar pancasila.
- Menanamkan budaya kewirausahaan
- Menciptakan suasana belajar yang menyenangkan
Komentari Tulisan Ini
Halaman Lainnya
Profil
Informasi Lengkap SMPN 2 TELUKJAMBE BARAT NPSN 20217861 Nama Sekolah SMPN 2 TELUKJAMBE BARAT Naungan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Tanggal Berdiri 29 Januari 1998 No
